#LangkahSederhana untuk Lingkungan Berkelanjutan, Penanaman Donasi 1.000 Pohon Pelanggan Garda Oto di KBA Pulau Pramuka
#LangkahSederhana untuk Lingkungan Berkelanjutan,Penanaman Donasi 1.000 Pohon Pelanggan Garda Oto di KBA Pulau Pramuka Jakarta; Perubahan positif terkadang membutuhkan proses panjang yang perlu dijalankan melalui upaya yang konsisten dan komitmen yang teguh, khususnya dalam mengambil langkah-langkah sederhana yang dapat dikelola secara berkesinambungan serta memiliki tujuan yang pasti. Percaya setiap pencapaian besar pasti harus dimulai dengan langkah sederhana, Asuransi Astra melalui kampanye #LangkahSederhana melakukan penanaman 1.000 bibit pohon Mangrove di Kampung Berseri Astra (KBA) Pulau Pramuka, Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu (15/6). Istimewanya, selain melibatkan pelanggan asuransi mobil Garda Oto dalam kegiatan penanaman, bibit pohon Mangrove yang ditanam [...]