5 Tips Menata Barang di Mobil Saat Liburan

Menata Barang Di Mobil Mobil sempit tentu mengurangi kenyamanan Anda saat berkendara, apalagi sempitnya mobil Anda bukan dikarenakan jumlah penumpangnya yang banyak, melainkan Anda kurang bisa menata barang yang dibawa dalam mobil Anda. Menata barang bawaan di dalam mobil, terutama ketika Anda akan melakukan perjalanan jauh, menjadi hal krusial untuk diperhatikan. Walaupun telihat seperti masalah sepele, tapi jika kita tidak “cerdas” menata barang yang akan dimasukkan ke dalam mobil akan sangat menggangu kenyamanan berkendara dan bahkan bisa menjadi salah satu faktor penyebab terjadinya kecelakaan. Persoalan menata barang juga akan semakin bertambah rumit ketika Anda hanya memiliki kendaraan [...]

8 Tips Perawatan AC Mobil Agar Tetap Dingin

perawatan-AC-agar-tetap-dingin Salah satu fitur andalan pada sebuah mobil ialah penyejuk udara alias air conditioner (AC). Fitur ini biasanya selalu digunakan para pemilik mobil demi kenyamanan berkendara. Karena sering dipergunakan, sudah selayaknya perangkat ini dirawat dengan baik agar bekerja maksimal dan komponennya lebih awet. Perawatan intensif dan pengecekan rutin terhadap AC sebaiknya Anda lakukan di bengkel. Tidak sedikit orang yang merasa AC mobil mereka bermasalah. Contohnya saja adalah AC yang mengeluarkan bau apek atau kurang sedap dan yang paling sering adalah AC yang kurang dingin. Masalah-masalah tersebut tentu akan cukup mengganggu. Apalagi jika kondisi cuaca yang memaksa kita butuh akan [...]

5 Tip Merawat Power Steering

5 Tip Merawat Power Steering Power steering merupakan salah satu komponen yang amat penting sekali untuk mobil-mobil keluaran terbaru. Tak dipungkiri, bahwa selain memberikan kenyamanan pengguna pada saat mengemudi komponen ini juga memberikan kemanan dalam perjalanan. Saking pentingnya tentu saja kita tidak bisa membayangkan, apa jadinya jika power steering rusak? Bencana besar bisa terjadi bahkan mengancam nyawa bagi semua penumpang yang ada. Namun sebagai pengemudi tidak perlu khawatir karena disini akan kami bagikan beberapa tips atau cara merawat power steering agar bisa lebih awet dalam pemakaian. Dan berikut ini adalah beberapa cara merawat power steering yang benar. [...]

6 Tips Merawat Cat Mobil Agar Tetap Bersih dan Awet

Menjaga-cat-mobil-agar-awet Mobil adalah kendaraan beroda empat yang menjadi kebanggan tersendiri bagi pemiliknya, karena mobil merupakan benda yang dapat kita pakai saat melakukan perjalanan. Dengan berkembangnya otomotif mobil membuat banyak orang yang ingin memiliki mobil karena kendaraan ini serbaguna, bisa dipakai bekerja, liburan bersama keluarga dan aktifitas lainnya. Namun banyak pengguna mobil yang tidak mengetahui cara merawat body atau cat agar tetap bersih, mulus, dan awet sehingga warna kelihatan pudar. Tetapi bagi Anda yang ingin melakukan perawatan bagian luar mobil atau body tentunya sangat mudah asalkan terbiasa. Tampilan luar mobil biasanya melambangkan ciri khas pemiliknya, tentu pengendara tidak ingin jika [...]

8 Tip Merawat Head Unit Mobil

merawat-head-unnit-mobil Setiap kendaraan umumnya memiliki head unit di kendaraannya sebagai sarana hiburan utama bagi semua penumpangnya. Tanpa head unit, komponen-komponen audio seperti speaker, amplifier dan subwoofer, tidak akan berguna. Karena itu head unit merupakan salah satu komponen audio yang sangat vital di kendaraan anda. Simak tips-tips berikut untuk menjaga head unit tetap  awet.   1.Menggunakan Remote Control Selain berfungsi untuk memudahkan pengguna dalam mengatur head unit, penggunaan remote control juga ikut berperan dalam menjaga agar head unit lebih awet. Maksimalkan penggunaan remote cotrol untuk mengurangi sentuhan jari berlebihan di layar touchscreen terutama jika jari tidak dalam keadaan [...]

Mengatur Kaca Spion

Ada dua hal penting saat berkendara yaitu mengendalikan mobil dan juga memahami hal lain yang berkaitan dengan keselamatan. Salah satunya adalah mengantisipasi dampak dari blind spot (titik buta). Bukan hal yang sulit melihat objek di depan mobil, namun mengetahui apa yang terjadi di samping dan belakang merupakan masalah tersendiri. Karena itulah diciptakan komponen penunjang keselamatan berkendara bernama kaca spion. Area blind spot tidak selalu sama pada setiap kendaraan Masalahnya, tidak semua area dapat terlihat melalui kaca spion. Nah, area inilah yang kemudian kita kenal dengan sebutan blind spot. Area yang berpotensi menimbulkan bahaya, terutama saat menikung atau menyalip kendaraan. [...]

JENIS & TIPS PERAWATAN REM TANGAN

Tips-perawatan-rem-tangan Selain rem biasa yang digunakan oleh kaki, ada satu rem lagi yang bisa digunakan pada mobil anda, yaitu rem tangan. Ternyata tidak semua rem tangan menggunakan tangan. Jika rem biasa digunakan untuk menghentikan laju mobil saat di perjalanan, maka rem tangan biasanya digunakan untuk menjaga mobil diam di tempat saat mobil parkir selama beberapa jam. Tidak aneh jika rem tangan ini disebut juga sebagai rem parkir. Kegunaan lain dari rem tangan adalah sebagai rem darurat. Jadi, bila rem mobil blong, anda tidak perlu panik. Tarik nafas dan gunakanlah rem tangan. Anda pasti pernah menghadapi jalanan macet [...]

5 Tips Mengatasi Telinga Berdengung Saat Naik Kendaraan

Telinga-berdengung Pernahkah telinga Anda terasa budeg atau berdengung saat naik kendaraan? Gangguan telinga berdengung atau terasa budeg sebelah memang sering terjadi ketika Anda sedang naik kendaraan dalam waktu yang cukup lama. Keadaan seperti ini memang sering terjadi akibat adanya perubahan tekanan udara pada telinga bagian tengah. Telinga berdengung saat berkendara juga sering dialami oleh mereka ketika sedang naik pesawat atau pada saat berkendara di daerah pegunungan yang memiliki jalan tanjakan yang cukup tinggi. Keadaan seperti telinga berdengung biasanya akan terasa lebih parah ketika Anda sedang mengalami gangguan flu, hidung tersumbat, infeksi sinus ataupun adanya alergi yang berhubungan [...]